Jalan Jaksa

Beberapa waktu lalu aku singgah di jalan Jaksa...
Ya itu kawasan yang begitulah...
Hanya sekedar makan sop ceker disana.. dan menyenangkan sekali...
Sekali, sekalian melihat kehidupan di sana..

Aku melihat mereka jalan bersliweran dengan pakaian seksi, dandan menor dan tentu saja pria
Ada sesuatu yang kurasakan di hati ini...
Sakit, miris rasanya..

Betapa beruntungnya aku... di mata mereka
Tapi apakah aku lebih mulia dari mereka?
Aku pikir tidak.. aku tak lebih indah dari mereka...
Tapi di mataku.. mereka bersinar dibanding ku...

Dan aku baru saja mengobral harga diriku...
Begitukah?

Comments

Popular posts from this blog

Ngobrol Bareng Doni Saputro Eks Vokalis Seventeen

Lagu Armada untuk Seventeen, Ifan Tolak Nyanyikan Beberapa Liriknya

Jagostu... Jagostu... Jagostu...